Bus Pariwisata Kerub merupakan salah satu bus pariwisata yang berasal dari Bogor.
Bagi Anda yang ingin melakukan perjalanan wisata dengan aman, nyaman dan hemat, Bus Pariwisata Kerub adalah pilihan terbaik. Walaupun hemat, Anda juga mendapatkan pengalaman perjalanan yang sangat menakjubkan dengan interior yang berkelas.
Anda bisa memesan sewa bus Medium bus (bis sedang) untuk 25s, 29s dan 34 seats.
Big bus (bis besar) konfigurasi 2-2 untuk 43 seats, dan Big Bus (bis besar) konfigurasi 2-3 untuk 54s, 56s, dan 59 seats
Bus ini melayani penyewaan dari Jakarta, Tangerang Kota dan sekitarnya baik untuk PP, menginap atau antar dan jemput, namun untuk penjemputan diluar Jakarta dan Tangerang yang tidak searah dengan tujuan dapat dikenakan tambahan biaya penjemputan.
Big bus Kerub 43s, 54s, 56s atau 59 seats
Semua unit big bus pariwisata Kerub menggunakan mesin Mercedes Benz OH 1626 dan Mercedes Benz OH 1836 Royal Coach dengan berbagai seri.
Sedangkan body bus menggunakan karoseri Adiputro Jetbus HD, Jetbus HD SE, dan yang terbaru Jetbus 3 HDD. Rata-rata bus Kerub keluaran tahun 2015-2017
Fasilitas didalamnya standar pariwisata seperti Full AC, reclining seat, LCD TV, VCD, DVD + MP3, USB, karaoke, coolbox, charger port, coffee maker dan fasilitas lainnya termasuk fasilitas keamanan.
Medium bus Kerub 25s, 29s dan 34 seats
Medium bus dengan bangku 25s, 29s dan 34s ini menggunakan karoseri Adiputro dengan Jetbus 2 MD.
Medium bus Kerub menggunakan mesin Mitsubishi FE84 GBC dan mesin Mercedes Benz untuk long chasis, dan pastinya menggunakan bangku reclining seats yang sangat nyaman.
Bus Pariwisata Kerub masuk salah satu daftar bus exclusive penyedia transportasi Bus Pariwisata yang ada di Jawa Barat.
Fasilitas yang ada didalamnya adalah Full AC, reclining seat, LCD TV, VCD, DVD + MP3, USB, karaoke, coolbox, charger port dan lain-lain.
Harga sewa bus pariwisata Kerub
Ini adalah harga untuk keberangkatan dari Jakarta dan Tangerang atau penjemputan yang searah dengan tujuan.
Harga ini adalah harga release Saturental (Harga fix hubungi kami), mungkin berbeda dengan harga publish resmi.
Harga Update 02 Desember 2023Harga sewa big bus Kerub 43s, 54s, 56s atau 59 seats:
Tujuan | Harga | ||
---|---|---|---|
Transfer in/out Dalam Kota Jakarta/Bandara | Rp3.600.000 | ||
Tour dalam Kota Jakarta (12 jam) | Rp3.800.000 | ||
Bogor Kota Dsk, Sentul, Jungle (10 jam) | Rp3.500.000 | ||
Ciawi, Megamendung, Taman Matahari (14 jam) | Rp3.900.000 | ||
Taman Safari, Puncak, Cibodas, Lido (14 jam) | Rp4.200.000 | ||
Anyer, Karang Bolong (14 jam) | Rp4.800.000 | ||
Carita, Bandung, Lembang (18 jam) | Rp5.200.000 | ||
Ciwidey, Pengalengan, Kawah Putih (18 jam) | |||
Cirebon, Tasik, Garut (18 jam) | |||
Tujuan lainnya lihat halaman daftar harga | . . . . . | ||
Lihat Daftar harga sewa bus pariwisata Tahun 2024 |
Harga sewa medium bus Kerub 25s, 29s dan 34 seats:
Tujuan | Harga | ||
---|---|---|---|
Transfer in/out Dalam Kota Jakarta/Bandara | Rp2.800.000 | ||
Tour dalam Kota Jakarta (12 jam) | |||
Bogor Kota Dsk, Sentul, Jungle (10 jam) | Rp2.600.000 | ||
Ciawi, Megamendung, Taman Matahari (14 jam) | |||
Taman Safari, Puncak, Cibodas, Lido (14 jam) | Rp3.200.000 | ||
Anyer, Karang Bolong (14 jam) | Rp3.300.000 | ||
Carita, Bandung, Lembang (18 jam) | |||
Ciwidey, Pengalengan, Kawah Putih (18 jam) | Rp4.700.000 | ||
Cirebon, Tasik, Garut (18 jam) | Rp5.500.000 | ||
Tujuan lainnya lihat halaman daftar harga | . . . . . | ||
Lihat Daftar harga sewa bus pariwisata Tahun 2024 |
Informasi harga net, silahkan hubungi kami.
Harga diatas ini termasuk BBM, asuransi, driver dan helper. Belum termasuk Toll, parkir, dan uang tip.
Promo, harga sewa bus MURAH! (booking Oktober)
Bus | Tujuan | Bangku | Harga Promo |
---|---|---|---|
Panorama | Tour dalam kota Jakarta (12jam) | 47s/59 seats | Rp2.200.000 |
Antavaya | Bogor Kota, Jungle Land | 47s/59 seats | Rp2.400.000 |
Symphonie | Cisarua, Taman Matahari, Taman Safari | 47s/59 seats | Rp2.800.000 |
Panorama | Cipanas, Taman Bunga, Cibodas | 47s/59 seats | Rp3.000.000 |
Panorama | Anyer, Carita | 47s/59 seats | Rp3.500.000 |
Panorama | Bandung, Subang | 47s/59 seats | Rp3.700.000 |
Panorama | Ciwidey, Situ Patenggang | 47s/59 seats | Rp3.900.000 |
Panorama | Cirebon, Garut, Tasik | 47s/59 seats | Rp4.100.000 |
Inap 2 hari | |||
Panorama | Cisarua, Megamendung (2 hari) | 47s/59 seats | Rp5.700.000 |
Panorama | Cipanas, Taman Bunga, Cibodas, Sukabumi (2 hari) | 47s/59 seats | Rp6.000.000 |
Panorama | Anyer, Carita (2 hari) | 47s/59 seats | Rp6.200.000 |
Panorama | Bandung, Maribaya, Lembang (2 hari) | 47s/59 seats | Rp6.800.000 |
Panorama | Ciwidey, Situ Patenggang (2 hari) | 47s/59 seats | Rp7.000.000 |
Panorama | Ciater, Tasik, Garut (2 hari) | 47s/59 seats | Rp7.400.000 |
Inap 3 hari | |||
Antavaya | Pangandaran, Cilacap, Purwokerto (3 hari) | 47s/59 seats | Rp8.900.000 |
Panorama | Jogjakarta, Semarang, Magelang, Wonosobo (3 hari) | 44-59 seats | Rp11.200.000 |
*Sewa dibulan Agustus, pakai bulan November - Desember 2023.
*Harga sewa tidak termasuk harga Tuslah.
**Klik tombol "sewa bus pariwisata" dibawah dan isi form untuk mendapatkan penawaran harga sewa bus.
Kontak
Order Sekarang
- Sebutkan nama PO bus untuk menggunakan bus tertentu.
- Sebutkan detail promo khusus yang kami tawarkan jika ada.
- Infokan detail lainnya (itinerary, dll) agar kami dapat memberikan pilihan bus yang sesuai kepada Anda.
Minta kami menghubungi Anda
Informasi lebih lanjut, hubungi kami:
- Jalan Cipayung Raya, Cipayung, Jakarta Timur 13840 (Depan SMA 4 PGRI)
- 0811 114 014
- 021 3971 2018
- halo@saturental.com
- www.saturental.com
Berapa harga sewa untuk 4 hari seat 25-29, untuk tujuan Sumatera Selatan, Muara Dua. Berangkat dari Depok-Bogor.
Berapa harga sewa untuk 3 hari seat 55-59 , tujuan madiun
Halo Bpk Untung,
Bisa diinfokan berangkat darimana? Kalau dari Jakarta/Bogor, bisa diharga 13.800.000. Untuk info lebih lanjut dapat menghubungi team sales kami di 0811 112 685 Arin. Terima kasih
Berapa harga sewa bus untuk inap 1 malam dengan tujuan Lembang ?
Titik penjemputan adalah dari Marunda – Bekasi
Halo Ibu Dewi,
Bisa diinfokan untuk kapasitas berapa seats? Info lebih lanjut bisa menghubungi team sales kami di 0811 112 685 Arin. Terima kasih
Harapan di tgl 9 oktober sesuai rencana ..
Dan semoga memuaskan.. Bisa berlanjut di acara2 mendatang .
Halo Ibu Ima,
Terima kasih untuk feedback nya. Semoga dapat bekerja sama lebih lanjut. Ditunggu orderan selanjutnya.